Cara Memotong, Mempercepat dan Memperlambat Video dengan Kinemaster
Dewasa ini, mengedit video di hp Android sudah lazim dilakukan oleh kebanyakan orang. Hasilnya? Tentu tak kalah bagus dengan video yang diedit dengan laptop/PC. Semua tergantung kemampuan si editor dalam memainkan kreativitasnya.
Cara Menghilangkan Tulisan Prisma di Sudut Kanan Bawah Foto
Bagaimana cara menghapus atau menghilangkan watermark Prisma? Bagi Anda yang suka edit foto menggunakan Prisma pasti sudah mengetahui dimana letak watermark tersebut. Yups, benar sekali. Watermark tersebut berupa kotak kecil berisi sebuah segitiga sama sisi dan tulisan PRISMA yang terletak di sudut kanan bawah pada gambar hasil editan.
Edit Fotomu Menjadi Lebih Keren dengan Prisma di Android
Aplikasi edit foto di hp android telah banyak beredar. Kita bisa memilih mana yang akan kita gunakan. Tentunya setiap aplikasi edit foto yang sudah ada mempunyai kelebihan dan kekurangan masing-masing.